Hadirkan Pakar dari 2 Negara, FIP Unikama Gelar ICTL 2025 dengan Mengusung Kearifan Lokal
FIP – Kearifan lokal mencerminkan identitas, nilai-nilai, serta tradisi yang diwariskan secara turun temurun dalam masyarakat. Dalam konteks pendidikan, kearifan lokal dapat dijadikan sebagai sumber belajar yang kontekstual dan bermakna, yang mampu membentuk karakter siswa secara holistik. Berangkat dari pemikiran tersebut, Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (Unikama) menggelar International Conference on Technopedagogy […]