KULIAH TAMU
Dalam rangka meningkatkan kualitas lulusan, program studi pendidikan matematika universitas kanjuruhan selalu berusaha meningkatkan kualitas layanan akademik dan non akademik kepada mahasiswa. Peningkatan layanan akademik kepada mahasiswa dapat berupa penambahan wawasan dan pengalaman yang bersifat akademik. Selain itu, peningkatan kualitas lulusan juga sangat bergantung pada kompetensi dosen. Oleh karena itu, perlu dilakukan peningkatan layanan akademik […]